Info Delegasi
Pengadilan Tinggi
Logo PENGADILAN TINGGI SULAWESI BARAT

Mahkamah Agung Republik Indonesia

PENGADILAN TINGGI SULAWESI BARAT

kompleks perkantoran gubernur, jl.Abdul Malik Pattana Endeng, Rangas, Kec. Simboro dan Kepulauan, Kab. Mamuju, Sulawesi Barat

Email: sulawesibarat.pt@gmail.com

Logo Artikel

971 RAPAT DINAS BULANAN 2

    


Rapat Dinas Bulanan

Mamuju, 16 Desember 2024

Bertempat di Command Center Pengadilan Tinggi Sulawesi Barat, dilaksanakan rapat dinas bulanan Desember 2024. Rapat dipimpin oleh YM Ketua Pengadilan Tinggi Sulawesi Barat Ibu Andi Isna Renishwari Cinrapole, S.H., M.H. Rapat diikuti oleh seluruh warga Pengadilan Tinggi Sulawesi Barat. Agenda rapat kali ini yaitu : 1.Pembinaan 2.Evaluasi Kinerja 3.Sosialisasi Nilai AKIP 2023 4.Sosialisasi RKAKL 2025 5.Penyusunan Baseline 2026.

IKM dan IPK

  


Melayani | Amanah | Lugas | Akuntabel | Quality | Bertanggungjawab | Inovatif